yang pertama; al qalb yaitu berfungsi untuk mengetahui allah.
yang ke dua; ar ruh yaitu berfungsi untuk mahabbah (mencintai allah)
yang ke tiga; as sirr yaitu berfungsi sebagai bilik dimana seseorang dapat mencapai kehambaan dan pengenalan dalam artian makrifat...
dalam bab tasawuf di jelaskan bahwa sangat tidak mudah bagi allah berkenan untuk memasuki bilik dalam diri manusia...
mengapa kok begitu??? sebab adanya hijab atau tirai yang membentengi antara makhluk (manusia) dengan tuhannya dan tirai atau hijab itu dapat di uraikan sebagai berikut:
mengapa kok begitu??? sebab adanya hijab atau tirai yang membentengi antara makhluk (manusia) dengan tuhannya dan tirai atau hijab itu dapat di uraikan sebagai berikut:
tubuh pada hakikatnya merupakan hijab bagi hati, tubuh (jazat) sesuai asal usulnya memiliki kecenderungan pada materi (kebendaan), maka kesenangannya cenderung pada hal" yang bersifat kebendaan pula (materi) misal seperti harta, kekayaan kedudukan/ jenis" kekayaan yang bersifat lahiriyah/ keduniawaian...
maka cinta terhadap duniawi merupakan hijab yang terbesar antara makhluk dengan sang penciptanya dan jika manusia mencurahkan sepenuhnya terhadap kesenangan kebendaan, harta, uang, emas, berlian intan, dst maka hatinya akan terhijab dan semakin menjauh dari sang khaliq sehingga lupa pada hakikat kejadian diri, semakin parahnya penyakit dalam hati hingga terjerumus dalam jurang ke butaan dan akhirnya tertutup pula gerbang pembuka untuknya pada pencipta naudzubillah suma naudzubillah...
0 komentar:
Posting Komentar
mohon beri masukan